Hadiri MTQ Ke-53 Kabupaten Serang, Kapolsek Cikeusal : Wujud Dalam Bermuamalah.

SERANG, CBB.COM.

Kapolsek Cikeusal Hadiri Pembukaan MTQ Ke-53 Kabupaten Serang di alun-alun keramat watu, selasa (21/02/23).

“Ini adalah wujud kita dalam Bermuamalah, dalam MTQ akan berlomba qori dan qoriah yang terbaik. MTQ ini merupakan wadah untuk kita beribadah syiar agama islam,” ujar Kapolsek.

“semoga kegiatan ini menjadi kegiatan yang bermanfaat Kegiatan ini pun merupakan contoh untuk para generasi muda agar mereka menjadi generasi yang terarah dalam hal pendidikan dan keagamaan sangat penting,” tutup Kapolsek.(Humas/M.M).

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*